LAYER PHYSICAL / FISIK OSI
PENJELASAN LAYER PHYSICAL
Physical Layer adalah layer terbawah dari layer OSI model dari jaringan komputer. Lapisan ini berhubungan dengan masalah listrik, prosedural, mengaktifkan, menjaga, dan menonaktifkan hubungan fisik.PERANGKAT - PERANGKAT LAYER PHYSICAL
Berikut ini adalah beberapa macam perangkat keras jaringan yang nantinya akan terhubung ke dalam physical layer :
- Switch
- Hub
- Repeater
- Kabel Jaringan
- Network Interface Card
FUNGSI - FUNGSI LAYER PHYSICAL
- Melakukan deteksi adanya koneksi fisik atau ada tidaknya komputer / mesin lainnya.
- Melakukan metode “jabat-tangan” (handshaking).
- Negosiasi berbagai macam karakteristik hubungan.
- Bagaimana mengawali dan mengakhiri suatu pesan.
- Bagaimana format pesan yang digunakan.
- Yang harus dilakukan saat terjadi kerusakan pesan atau pesan yang tidak sempurna.
- Mendeteksi rugi-rugi pada hubungan jaringan dan langkah-langkah yang dilakukan selanjutnya.
- Mengakhiri suatu koneksi.
LAYER PHYSICAL / FISIK OSI
Reviewed by Unknown
on
03:40
Rating:
No comments